Udang galah saos Padang. Udang Galah Saos Padang Waktu pergi kepasar bingung mau masak apa buat hari ini, secara abi nya anak - anak agak sedikit memilih dengan menu makanannya. Mau beli ikan tapi ternyata ga ada ikan segar, ikan beku semua yang ada. Akhirnya ngelirim udang galah yang ukurannya pun sebenarnya ga terlalu besar,tp harga cukup men. Udang galah saos Padang

You can have Udang galah saos Padang using 18 ingredients and 7 steps. Here is how you achieve that.

Ingredients of Udang galah saos Padang
  1. It’s 700 gr of udang galah.
  2. Prepare 3 buah of jagung manis.
  3. You need 10 siung of bawang putih (tadi aku pakai 1 bonggol).
  4. Prepare 600 ml of air.
  5. You need 1/2 buah of bawang bombay.
  6. You need 1 jempol of jahe,beprek.
  7. You need 1 buah of tomat.
  8. It’s 2 sdm of saos sambal.
  9. You need 2 sdm of saos tomat.
  10. Prepare 3 lbr of daun jeruk.
  11. Prepare 1 tangkai of daun bawang.
  12. You need 1 sdt of Kaldu bubuk.
  13. Prepare of Bumbu yang dihaluskan.
  14. Prepare 10 siung of bawang merah.
  15. You need 1 bonggol of ukuran kecil bawang putih.
  16. Prepare 5 buah of cabe merah besar.
  17. It’s 1 sdt of garam.
  18. It’s 1/2 sdt of gula pasir.

Udang saus Padang menjadi menu favorit. Bersihkan udang dari kepala,kulit dan kotorannya. Tumis sampai harum bawang merah, bawang putih dan bawang bombai. Kemudian tambahkan cabai merah besar, tomat, dan jahe.

Udang galah saos Padang instructions
  1. Siapkan bahan,kupas jagung potong sesuai selera, aku 1jagung dibagi 3. Iris bawang dan cabe, blender.iris tomat,daun bawang dan bombay.

  2. Goreng udang sebentar,sampai warna merahnya muncul..

  3. Masak bumbu yang diblender, setelah airnya habis, tuangi minyak panas,masak sampai tanak dan wangi. Tuang air,masak sampai mendidih..

  4. Masukan jagung,masak sampai jagung matang, tutup wajan, agar cepat masak..

  5. Tambahkan udang,saos tomat,saos cabe dll (karna wajanku nggak cukup kapasitasnya,jadi jagungnya aku pindahkan dulu,agar saos padangnya meresap sempurna ke dalam udang).

  6. Setelah saos padang dirasa sudah meresap ke dalam udang,masukan aja lagi jagungnya 😁 taburi daun bawang.matikan api..

  7. Siap kita hidangkan perporsi 🤗. Krucil dan papa suka banget, nasi semajic com ludes😁😍.

Padahal udang saos padang yang enak seharusnya punya aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita. Lihat juga resep Udang Saos Padang enak lainnya. Cara Membuat Udang Saos Padang Original: Bersihkan udang, buang bagian kulit dan kepalanya. UDANG SAOS PADANG APK is a Books & Reference Apps on Android. Selecting the correct version will make the UDANG SAOS PADANG app work better, faster, use less battery power.