Sup Jagung Telur #5resepterbaruku. Sup Jagung Telur #5resepterbaruku

You can have Sup Jagung Telur #5resepterbaruku using 13 ingredients and 3 steps. Here is how you cook it.

Ingredients of Sup Jagung Telur #5resepterbaruku
  1. It’s 1 bh of Jagung disisir.
  2. Prepare 1 siung of bawang putih.
  3. It’s 1/2 bh of bawang Bombay ukuran sedang.
  4. Prepare 1 bh of wortel potong kotak2 (saya lagi pengen dibuat kembang).
  5. Prepare 1 btr of telur kocok lepas.
  6. It’s 1 sdm of minyak wijen.
  7. You need 1 sdm of saos tiram.
  8. Prepare 1 sdm of margarine untuk menumis.
  9. Prepare 2 sdm of maizena.
  10. You need of Garam.
  11. You need of Gula.
  12. It’s of Kaldu bubuk.
  13. Prepare 600 ml of air (kurang lebih).
Sup Jagung Telur #5resepterbaruku step by step
  1. Cincang halus bawang putih Dan bawang bombay.

  2. Panaskan margarine lalu tumis bawang putih diikuti bawang Bombay sampai harum; lanjutkan dengan memasukan jagung, masak sampai Jagung berubah warna Baru masukan air, tambahkan bumbu garam, gula Dan kaldu bubuk; masak kurang lebih 5menitan kemudian masukan kocokan Telur sambil terus diaduk supaya jadi bersarang setelah itu tambahkan minyak wijen, terakhir Baru kentalkan dengan larutan maizena (2sdm maizena + 3sdm air).

  3. Jika Sudah meletup2 matikan api Dan sup Jagung Telur Sudah siap disantap ๐Ÿ™‚ simple Kan? Iya emang.. saya Kalo masak emang ngga suka #eh ngga bisa Yang ribet.. ilmunya belom nyampe ๐Ÿ˜‚ mudah2an cookpad bisa menjadi semangat buat semakin rajin masak ๐Ÿ˜‹.