Selai Nanas (isian nastar). Resep Selai Nanas untuk Isi Nastar. Hallo sobat cookpad, lama tidak menulis resep ni. Kali ini saya membuat selai nanas untuk isian nastar.

You can have Selai Nanas (isian nastar) using 5 ingredients and 7 steps. Here is how you achieve that.
Ingredients of Selai Nanas (isian nastar)
- It’s of π4buah nanas (me : Nanas Palembang).
- Prepare of π 250 - 300gram gula pasir (sesuaikan selera).
- You need of π1/2 sdt garam.
- Prepare of π 4lembar daun pandan.
- Prepare of π 4cm Kayu Manis.
Selai nanas untuk nastar itu teksturnya kesat, beda dengan selai nanas untuk isian roti manis. Kalau mau bikin sendiri caranya gampang kok. Ada beberapa hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari selai nanas homemade buat isian nastar, pertama dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar sampai cara mengolah dan menghidangkannya. Padahal selai nanas (isian nastar) yang enak selayaknya memiliki aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Selai Nanas (isian nastar) instructions
Pilih nastar yg kandungan air nya sedikit Contoh nanas Palembang / nanas Bogor. Kalau aku lebih suka yg setangah matang supaya masih ada asam2 dan lebih gampang di parut Hindari nanas yg mengandung banyak air, contohnya nanas Subang..
Kupas nanas dan Jangan di blender. Nanas di parut saja Supaya masih ada seratnya.
Masak nanas dan daun pandan yang telah di cuci bersih dan disimpulkan. Menggunakan api sedang. Klo punya pake wajan anti lengket. Tp klo ngga punya pake wajan biasa jg gpp ya.
Setelah air menyusut masukan kayu manis dan gula secukupnya aduk rata. Test rasa..
Setelah air menyusut kecilkan api. Dan pantau terus selai sambil sesekali di aduk supaya tdk hangus. Test rasa jika masih kurang manis tambahkan lagi sesuai selera manis masing2 ya…
Setelah matang dinginkan suhu ruang lalu dinginkan di dalam kulkas (boleh sampe besok) Supaya gampang di bulat2kan.
Selai yg pertama aku ambil sekitar 3gram. Selai ke dua di Kira2 saja tdk pakai di timbang. Klo sekiranya kekecilan di tambah klo kebesaran ya di kurangi. Biar lebih cepat. Sekian untuk selai nanasnya. π.
Banyak hal yang sedikit banyak mempengaruhi kualitas rasa dari selai nanas (isian nastar), mulai dari jenis bahan, lalu pemilihan bahan segar, hingga cara mengolah dan menyajikannya. SajianSedap.com - Nastar jadi salah satu kue kering yang banyak disajikan saat Hari Raya. Untuk membuat Nastar, selai nanas menjadi bahan pengisi yang penting. Rasa dan ketahanan selai nanas tergantung pada kualitas nanas yang digunakan. Untuk membuat selai nanas tahan lama, pastikan Anda memilih nanas yang matang.